Polres Muara Enim Rutin Periksa Senpi Dinas dan Kartunya

MUARA ENIM, HR – Dalam rangka pengawasan terhadap anggotanya, Polres Muara Enim melakukan pemeriksaan dan pengawasan terhadap anggota yang memegang senjata api maupun kartunya, (20/9).
Pemeriksaan ini dilakukan oleh Kasi Propam Polres Muara Enim, Ipda Alatas yang disaksikan oleh Kapolres AKBP Leo Andi Gunawan SIk MPP, Kabag Sunda Kompol Dedi Suhendri SSos MH dan jajaran Polres Muara Enim.
Kapolres Muara Enim juga secara langsung memeriksa dan mengawasi tiap senjata api, maupun kartu anggota pemegangnya.
“Adapun maksud dan tujuan dilakukan pemeriksaan rutin ini, guna memonitor setiap anggota pemegang senjata api tersebut, serta untuk melakukan pengawasan melekat di Polres Muara Enim,” ungkap Leo.
“Anggota Polres Muara Enim yang memegang senjata api sebanyak 100 orang dan telah dilakukan pemeriksaan sebanyak 74 orang,” tutup Kasubag Humas AKP Arsyad AR. ja


(adsbygoogle = window.adsbygoogle || []).push({});

Thumbnail

Wali Kota Jakpus: PLN Peduli Siapkan 1.000 Sembako Murah 50 RB perpaket Bagi Warga Johar Baru 

  JAKARTA – Wali Kota Administrasi Jakarta Pusat menghadiri pasar murah sembako dari PT PLN (Persero) untuk masyarakat umum di...

OK Jakarta
Thumbnail

Respons Cepat Polri, Kebakaran di Puncak Jaya Diduga Unsur Kesengajaan

Kepolisian Resor (Polres) Puncak Jaya bersama Satgas Operasi Damai Cartenz 2025 bergerak cepat dalam merespons peristiwa kebakaran Artikel Respons Cepat...

OK Jakarta
Thumbnail

Bongkar Jaringan Narkoba Fredy Pratama, Brigjen Mukti Juharsa Naik Bintang Dua

Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) kembali melakukan mutasi besar-besaran terhadap perwira tinggi (Pati) dan perwira menengah (Pamen). Artikel Bongkar Jaringan...

OK Jakarta

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *