Sinergitas Pemprov bersama PTPN IV Tekan Penurunan Stunting dan Kemiskinan Ekstrem di Kalbar

oleh -406 Dilihat
oleh
Sinergitas Pemprov Bersama PTPN IV Tekan Penurunan Stunting Dan Kemiskinan Ekstrem Di Kalbar.

KALIMANTAN BARAT, HR – Region Head PTPN IV Regional V, Khayamuddin Panjaitan didampingi SEVP Business Support, Muhammad Zulham Rambe beraudiensi dengan Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat, dr. Harisson, M. Kes., di Kantor Gubernur Kalbar, Selasa (9/1/2024).

Dalam audiensi ini, Pj. Gubernur menyampaikan apresiasi kepada PTPN IV Regional V atas peran serta aktifnya yang terus berkolaborasi dengan Pemerintah Provinsi Kalbar dalam menurunkan angka stunting dan kemiskinan ekstrem, ucapnya.

Harisson menuturkan apa yang telah dilakukan oleh PTPN IV Regional V kiranya dapat ditiru Perusahaan lain yang ada di Kalbar dalam menurunkan angka stunting dan kemiskinan ekstrem karena merupakan tanggung jawab kita Bersama, tuturnya

Pada kesempatan yang sama, Region Head PTPN IV Regional V Khayamuddin Panjaitan mengucapkan rasa Syukur atas sinergi yang dilakukan Bersama Pemprov Kalbar sehingga kehadiran BUMN Klaster Perkebunan di Bumi Khatulistiwa dapat dirasakan oleh semua lapisan Masyarakat dan memiliki kebermaknaan bagi lingkungan teristimewa bagi Masyarakat warga sekitar.

PTPN IV Regional V berkomitmen akan terus berperan aktif, tidak hanya untuk program-program stunting, semoga kedepan BUMN Perkebunan juga mampu meningkatkan perekonomian Masyarakat pedesaan melalui edukasi perkebunan maupun hal-hal lain yang bermanfaat bagi peningkatan kesejahteraan Masyarakat untuk jangka pendek maupun jangka panjang dan kemiskinan ekstrem di Kalbar.

“Ini merupakan peran aktif kita, daripada BUMN Klaster Perkebunan untuk mengentaskan angka stunting khususnya di Kalbar yang relatif masih tinggi dibandingkan wilayah-wilayah lain,” tutupnya.lp

Thumbnail

Diduga Ada Keberpihakan Kelurahan Durkos Soal Kisruh Pemilihan Ketua RW 08

JAKARTA, Indonesian News – Pemilihan Ketua RW 08, Duri Kosambi, Cengkareng, Jakarta Barat, yang telah […] The post Diduga Ada Keberpihakan...

Indonesian News
Thumbnail

Lurah-Sekel Duri Kosambi Enggan Menjawab Ditanya Soal Kekisruhan Ketua RW 08

JAKARTA, Indonesian News – Polemik pemilihan Ketua RW 08, Kelurahan Duri Kosambi, Cengkareng, Jakarta Barat, […] The post Lurah-Sekel Duri Kosambi...

Indonesian News
Thumbnail

Lurah Heri ‘Bungkam’ Ditanya Persoalan Pengurus Wilayah RW 08

JAKARTA, Indonesian News – Polemik pemilihan Ketua RW 08, Kelurahan Duri Kosambi, Cengkareng, Jakarta Barat, […] The post Lurah Heri ‘Bungkam’...

Indonesian News
Thumbnail

Diduga Menjadi Tempat Prostitusi Puri Sehat Hotel & Spa

Foto: Ruang tunggu para tamu   JAKARTA – Puri Sehat Hotel & Spa Sebuah tempat, yang diduga menjadi tempat berkumpulnya...

OK Jakarta
Thumbnail

Profesionalitas KPK Dipertanyakan, Benedictus Danang: “Hukum Harus Bebas dari Kepentingan Politik

  SEMARANG – Dosen Ilmu Hukum Universitas Soegijapranata sekaligus pendiri Jateng Corruption Watch, Benedictus Danang Setianto, menyoroti kinerja Komisi Pemberantasan...

OK Jakarta
Thumbnail

Pokja PWI Wali Kota Jaksel Peringati HPN dengan Syukuran Potong Tumpeng

  JAKARTA – Kelompok Kerja (Pokja) Wali Kota Jakarta Selatan memperingati Hari Pers Nasional yang ke -79 dengan potong tumpeng...

OK Jakarta

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.