Rakor Pengawas Disdikbud Dihadiri Kadisdik

oleh -33 Dilihat
oleh
MELAWI, HR – Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kab Melawi, Senin (9/10), menggelar rapat koordinasi tingkat Pengawas Dinas Pendidikan dan Kebudayaan. Rakor tersebut dihadiri langsung oleh Kepala Dinas (Kadis) Drs H Joko Wahyono MSi. Tujuan rakor yakni menyikapi segala macam bentuk yang berbau pungli, serta mengatasi agar tidak terjadi tindakan yang merugikan berbagai pihak.
Dengan beredarnya UU pungli di seluruh Indonesia, Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Melawi Drs H Joko Wahyono MSi mengharapkan agar seluruh sekolah yang ada di Kabupaten Melawi harus ekstra hati-hati dan tidak boleh melakukan pungutan liar (pungli), terkecuali sekolah swasta, itupun harus komite yang mengelolanya, bukan dewan guru. Hal ini, ungkap Joko, sesuai dengan Peraturan Mendikbud agar hal tersebut tidak menjadi salah tafsir dari pihak lain.
Terkait hal itu, Joko Wahyono mengharapkan kepada seluruh Kepala SD dan SMP agar tidak memungut biaya atas buku paket, karena buku tersebut telah dibiayai oleh pemerintah, bahkan telah dibayar melalui dana BOS.
Dalam pidatonya, Joko juga menyampaikan himbauan terhadap para siswa yang menggunakan kendaraan agar selalu ingat memakai kelengkapan dalam mengendarai.
Karena itu merupakan salah satu hal yang bisa menyelamatkan,” ujarnya. skm/mnl/abd


(adsbygoogle = window.adsbygoogle || []).push({});

Thumbnail

Polri Buat Akun Medsos untuk Respons Aduan Warga

JAKARTA, Indonesian News – Kepala Biro Penerangan Masyarakat (Karopenmas) Divisi Humas Polri, Brigjen Pol. Trunoyudo […] The post Polri Buat Akun...

Indonesian News
Thumbnail

Sekcam Tambora Motivasi Kader Jumantik di Kelurahan Angke

JAKARTA, Indonesian News – Sekretaris Kecamatan (Sekcam) Tambora, Fahmy Karsawijaya, memberikan motivasi kepada kader Juru […] The post Sekcam Tambora Motivasi...

Indonesian News
Thumbnail

Lurah Duri Kosambi Diminta Segera Tetapkan Arief Rahman sebagai Ketua RW 08

JAKARTA, Indonesian News – Warga RW 08, Kelurahan Duri Kosambi, Kecamatan Cengkareng, Jakarta Barat meminta […] The post Lurah Duri Kosambi...

Indonesian News
Thumbnail

Seluruh Tamu PWI se lndonesia di Jamu Makan Durian Sepuasnya Oleh Ketua PWI Pekanbaru Riau

PEKANBARU RIAU – Malam peringatan Hari Pers Nasional (HPN) 2025 yang berlangsung di Pekanbaru, Riau, Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) menggelar...

OK Jakarta
Thumbnail

DK PWI Serukan Penegakan Konstitusi Organisasi demi Menjaga Marwah dan Integritas

    PEKANBARU, 8/2/2025 — Dewan Kehormatan Persatuan Wartawan Indonesia (DK PWI) menyerukan pentingnya penegakan konstitusi organisasi demi menjaga marwah...

OK Jakarta
Thumbnail

Diskusi Forum Pemimpin Redaksi SMSI Se-Indonesia dan LBH Pers SMSI Provinsi Riau “Integritas Pers dan Kekerasan pada Wartawan”

  PEKANBARU, RIAU– Dalam rangka memperingati Hari Pers Nasional (HPN) 2025, Forum Pemimpin Redaksi SMSI Se-Indonesia bersama dengan Lembaga Bantuan...

OK Jakarta

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.