Pj Walikota Lusje Jadi Inspektur Upacara HKN Lanjut Halal Bihalal Bersama ASN

oleh -26 Dilihat
oleh
Pj Walikota Lusje Jadi Inspektur Upacara HKN Lanjut Halal Bihalal Bersama ASN.

PANGKALPINANG, HR  – Pj Walikota Pangkalpinang, Lusje Anneke Tabalujan jadi Inspektur Upacara Hari Kesadaran Nasional (HKN) serta halal bihalal dalam rangka mempererat tali silaturahmi bulan Syawal di lingkungan Pemerintah Kota Pangkalpinang tahun 2024, di halaman kantor Walikota Pangkalpinang, Rabu (17/04/2024).

Pj Walikota Pangkalpinang, Lusje Anneke Tabalujan menyampaikan sangat mengapresiasi Pemilu di Kota Pangkalpinang yang berjalan lancar, meskipun ada satu TPS yang melakukan pemungutan suara ulang.

Kepada seluruh ASN dan pegawai agar mengingatkan untuk menenangkan masyarakat dan bersama-sama mengawal hasil yang akan diumumkan KPU RI.

“Sebagai pegawai baik Pegawai Negeri Sipil maupun PHL, mari kita kawal hasil – hasil yang akan diumumkan nantinya dan kita menenangkan masyarakat dan mengarahkan masyarakat bahwa Pilpres dan Pileg telah usai,” ucapnya.

Semoga para ASN dan pegawai Pemkot Pangkalpinang untuk lebih disiplin dalam berpemerintahan agar lebih baik lagi dalam hal apapun sebab tanpa disiplin kita tidak bisa mengerjakan sesuatu dengan lancar.

“Dengan di laksanakannya Upacara Hari Kesadaran Nasional ini seluruh ASN dan PHL bersama-sama dapat tingkatkan kinerja di lingkungan Pemkot Pangkalpinang dan tentunya kepada masyarakat Kota Pangkalpinang,” ujarnya.agus priadi

Thumbnail

Diduga Ada Keberpihakan Kelurahan Durkos Soal Kisruh Pemilihan Ketua RW 08

JAKARTA, Indonesian News – Pemilihan Ketua RW 08, Duri Kosambi, Cengkareng, Jakarta Barat, yang telah […] The post Diduga Ada Keberpihakan...

Indonesian News
Thumbnail

Lurah-Sekel Duri Kosambi Enggan Menjawab Ditanya Soal Kekisruhan Ketua RW 08

JAKARTA, Indonesian News – Polemik pemilihan Ketua RW 08, Kelurahan Duri Kosambi, Cengkareng, Jakarta Barat, […] The post Lurah-Sekel Duri Kosambi...

Indonesian News
Thumbnail

Lurah Heri ‘Bungkam’ Ditanya Persoalan Pengurus Wilayah RW 08

JAKARTA, Indonesian News – Polemik pemilihan Ketua RW 08, Kelurahan Duri Kosambi, Cengkareng, Jakarta Barat, […] The post Lurah Heri ‘Bungkam’...

Indonesian News
Thumbnail

Profesionalitas KPK Dipertanyakan, Benedictus Danang: “Hukum Harus Bebas dari Kepentingan Politik

  SEMARANG – Dosen Ilmu Hukum Universitas Soegijapranata sekaligus pendiri Jateng Corruption Watch, Benedictus Danang Setianto, menyoroti kinerja Komisi Pemberantasan...

OK Jakarta
Thumbnail

Pokja PWI Wali Kota Jaksel Peringati HPN dengan Syukuran Potong Tumpeng

  JAKARTA – Kelompok Kerja (Pokja) Wali Kota Jakarta Selatan memperingati Hari Pers Nasional yang ke -79 dengan potong tumpeng...

OK Jakarta
Thumbnail

Owner Karya Sidqi Mandiri: Informasi Berita Miring itu Tidak Benar

Owner Karya Sidqi Mandiri: Informasi Berita Miring itu Tidak Benar Artikel Owner Karya Sidqi Mandiri: Informasi Berita Miring itu Tidak...

OK Jakarta

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.