Pembangunan di Taput Pilih Kasih

oleh -32 Dilihat
oleh
Pembangunan jembatan 
TAPUT, HR – Pembangunan di kabupaten Tapanuli Utara yang saat ini dinakhodai Nikson Nababan sangatlah banyak menuai perhatian masyarakat, dimana pembangunan yang dananya bersumber dari APBD tahun anggaran 2015 ini sepertinya ada unsur keistimewaan bagi daerah kerabat maupun kelompok yang dekat dengan penguasa.
Seperti halnya pembangunan jalan dan jembatan di Desa Paniaran, Kecamatan Siborongborong menuju lahan Roder Nababan yang semarga dengan Nikson sangatlah diutamakan dimana sesuai pantauan HR, lahan tersebut barulah dibuka tahun silam dan haya dihuni beberapa orang karyawan.
Sementara jembatan penghubung desa Pohan Tonga menuju dusun Silalahi Desa Pohan Tonga di kecamatan yang sama, sudah tiga tahun mengalami kerusakan dan sudah beberapa kali dimohonkan masyarakat kepada Pemkab Taput agar jembatan dimaksud dapat segera diperbaiki, namun hingga saat ini tidak ada tanda tanda perbaikan.
Sehingga masyarakat Dusun Silalahi yang dihuni 86 Kepala Keluarga yang mempunyai ratusan hektar lahan produktif, haruslah hati-hati bila melintasinya, dan akibat rusaknya jembatan tersebut menurut pengakuan masyarakat sekitar telah pernah mencelakan masyarakat akibat terperosok masuk ke jurang sisi jembatan. Bila mana tidak segera ditangani akan menelan korban lebih bayak lagi.
Menanggapi hal tersebut, Ketua LSM Laskar Anti Korupsi Indonesia Taput Harapan Silalahi sangatlah menyanyangkan kinerja perencanaan pembangunan di Taput sewajarnya anggaran yang bersumber dari uang rakyat tersebut haruslah disalurkan sesuai dengan skala prioritas bagi kepentingan orang banyak. ■ Jefri

Thumbnail

5.000 Pelari Meriahkan Gowa Run 2025, Jadi Event Tahunan Pemkab Gowa

https://harapanrakyatonline.com/feed GOWA, IN – Sebanyak 5.000 pelari dari berbagai daerah di Sulawesi Selatan berpartisipasi dalam Gowa […] Artikel 5.000 Pelari Meriahkan...

Indonesian News
Thumbnail

Momen Langka di Balai Kota: Para Mantan Gubernur DKI Jakarta Bersatu Sambut 500 Tahun Kota Jakarta

https://harapanrakyatonline.com/feed JAKARTA, IN – Pada Selasa (31/12) sore, menjelang pergantian tahun, Balai Kota DKI Jakarta menjadi […] Artikel Momen Langka di...

Indonesian News
Thumbnail

Mengatasi Kecanduan Judi Online dengan Hipnoterapi: Solusi yang Efektif

https://harapanrakyatonline.com/feed JAKARTA, IN – Kecanduan judi online menjadi masalah yang semakin meluas, dan banyak orang merasa […] Artikel Mengatasi Kecanduan Judi...

Indonesian News
Thumbnail

Rakyat di Rampok, Harga Minyak Goreng Meroket

JAKARTA – Masyarakat di buat shok diawal tahun dengan kenaikan harga minyak goreng, Ditengah kesulitan mencari nafkah dan sulitnya mendapatkan...

OK Jakarta
Thumbnail

Mertua dan Menantu Dilapor ke Polda Metro Jaya Dugaan Penipuan dan Penggelapan

JAKARTA – Komisaris dan Direktur PT. Mitra Setia Kirana bersama Direktur CV. Hasta Karya Nusapala dilaporkan ke Polda Metro Jaya...

OK Jakarta
Thumbnail

Kisah Gunung Slamet: Rombongan Tega Tinggalkan Teman Saat Mengalami Hipotermia

Jawa Tengah – Pendakian Gunung Slamet pada Minggu, 29 Desember 2024, meninggalkan pelajaran mendalam bagi komunitas pendaki. Dalam sebuah video...

OK Jakarta
Thumbnail

Mengapa HPN 9 Februari Oleh Hendry Ch Bangun

Tanggal 9 Februari 1946 yang menjadi dasar penetapan Hari Pers Nasional (HPN) melalui Keputusan Presiden no 5 tahun 1985, adalah...

Media Focus
Thumbnail

Ngeri Gegara Pil Koplo Wartawan Terima Ancaman Akan Dibunuh

TANGERANG, MF – Ketua PWI Bekasi Polisi Wajib Usut Tuntas. Gegara Pilkoplo Bekasi jadi buah bibir. Belakangan ini ramai menyoroti...

Media Focus
Thumbnail

Ketum PWI Pusat Minta Persiapan Teknis HPN 2025 Dimulai Pekan Depan

JAKARTA, MF – Setelah mendapat dukungan penuh dari Gubernur Kalimantan Selatan (Kalsel) Muhidin, Panitia Pelaksana (Panpel) Hari Pers Nasional (HPN)...

Media Focus

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.