Pasir Heunceut akan Dijadikan Tempat Wisata Alam

oleh -397 Dilihat
oleh
Pasir Heunceut yang berlokasi di wilayah Dusun Cipeundeuy.

CIAMIS, HR – Pasir Heunceut yang berlokasi di wilayah Dusun Cipeundeuy, Desa Margaharja, Kecamatan Sukadana, Kabupaten Ciamis Jawa Barat, menilik namanya terasa aneh. Karena nama tersebut indentik dengan nama organ milik perempuan, dalam bahasa Sunda yang kurang patut untuk dikatakan secara umum.

Namun walaupun nama Pasir Heunceut tersebut sangat terasa aneh ditelinga karena tabu untuk diucapkan dalam percakapan seharian, warga di lingkungan itu tidak merasa malu, karena nama itu sudah terpatri sejak jaman Belanda dahulu saat menjajah Negara Indonesia.

Menurut tokoh masyarakat yang merupakan Ketua RW setempat Tarlim (70), nama Pasir Heunceut dahulunya lokasi tersebut merupakan sebuah perkebunan Karet yang dikelola oleh bangsa Belanda, yang banyak memperkejakan penyadap karet dari kalangan perempuan.

“Para pekerja perempuan yang menjadi penyadap karet itu bukan warga sini tapi didatangkan dari luar daerah,” katanya.

Tarlim menuturkan, karena waktu masih dalam masa penjajahan, sehingga penguasa mandor bisa semena-mena memperlakukan para pekerja penyadap karet itu yang kebanyakan dari kaum perempuan.

“Para mandor perkebunan yang saat itu berkuasa apabila menemukan pekerja yang parasnya cantik selalu dibawa ke lokasi Pasir itu,” ucapnya.

Tarlim mengatakan, cerita banyaknya para pekerja perempuan penyadap karet di lokasi perkebunan tersebut, sering dibawa oleh mandor ke lokasi Pasir itu, maka sejak itulah tempat itu namanya disebut Pasir Heunceut.

“Orang tua dahulu juga tidak mengetahui kalau para pekerja perempuan yang dibawa oleh mandor perkebunan ke lokasi Pasir itu untuk apa,” jelasnya.

Sementara itu, Kadus Cipeundeuy Eman Sulaeman menjelaskan, lokasi Pasir Heunceut, karena panorama alamnya sangat bagus dan tanahnya cocok untuk ditanam pohon jeruk khas Sukadana, ke depanya akan dijadikan daerah Agrowisata.

“Sukadana mempunyai buah jeruk varietas langka, sehingga nantinya di areal bukit itu akan ditanam pohon Jeruk F11,” ungkapnya. vie setiawan

Thumbnail

Silaturahmi dan Perkenalan Anggota Baru FK-MGS di Desa Cisalada

BOGOR, Indonesian News – Forum Komunikasi Masyarakat Gunung Salak (FK-MGS) menggelar acara silaturahmi dan perkenalan […] The post Silaturahmi dan Perkenalan...

Indonesian News
Thumbnail

LBH Progresif Surati Ombudsman RI Terkait Putusan Kasasi MA yang Dinilai Tidak Sesuai Fakta Hukum

JAKARTA, Indonesian News – Lantaran belum mendapat jawaban atas surat yang dikirim ke Ketua Badan […] The post LBH Progresif Surati...

Indonesian News
Thumbnail

Himpun Dana Masyarakat Lewat Tabungan Tak Berizin, Urip Yanto Terancam Dibui

JAKARTA, Indonesian News – Sejumlah ibu-ibu warga Tambora mengunjungi kantor polisi Tambora, Jakarta Barat pada […] The post Himpun Dana Masyarakat...

Indonesian News
Thumbnail

Efek Jerah! Lewat Program Pesantren Kilat selama 7 (tujuh) Hari di Polsek Tambora

  JAKARTA Barat – Beruntung, aparat kepolisian Polsek Tambora bergerak cepat mengamankan mereka sebelum aksi tersebut menimbulkan korban, Bukannya menghabiskan...

OK Jakarta
Thumbnail

Kurang dari 2×24 Jam Pelaku di Tangkap di Banyumas

JAKARTA – Kurang dari 2×24 jam setelah kasus penemuan mayat ibu dan anak di dalam penampungan air menggemparkan warga Tambora,...

OK Jakarta
Thumbnail

Gerakan Mahasiswa Demokrasi Indonesia Gelar Aksi di Kantor Satpol PP dan Kejaksaan Negeri Tangerang Selatan

  Tangerang Selatan – Gerakan Mahasiswa Demokrasi Indonesia menggelar aksi unjuk rasa di kantor Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP)...

OK Jakarta
Thumbnail

43 PPKS Terjaring Razia Satpol PP Jakarta Barat

JAKARTA, MF – Sebanyak 43 orang Pemerlu Pelayanan Kesejahteraan Sosial (PPKS) terjaring razia Satuan Polisi Pamong Praja Kota Administrasi Jakarta Barat,...

Media Focus
Thumbnail

Layak di Berhentikan! Ketua RW 09 Rawa Buaya, Kembali Dilaporkan, Kali Ini Oleh Para Ketua RT

JAKARTA, MF – Permasalahan yang terjadi di Rukun Warga 09 Kelurahan Rawa Buaya sepertinya akan terus bertambah apabila tidak ada...

Media Focus
Thumbnail

Keakraban Warnai Acara Buka Puasa PWI Dan Peluncuran Buku Pernak Pernik HPN 2025

JAKARTA, MF – Suasana kekeluargaan, keakraban, gotong royong mewarnai acara buka puasa dan peluncuran buku “Pernak Pernik HPN 2025, Melayani...

Media Focus

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.