Diskominfo Pangkalpinang Raih Empat Penghargaan, Buktikan Inovasi Dan Kolaborasi Hebat

oleh -38 Dilihat
oleh

PANGKALPINANG, HR – Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kota Pangkalpinang kembali meraih empat penghargaan yakni inovasi daerah tahun 2024 dan program merdeka stunting yang diserahkan langsung oleh Pj Wali Kota Pangkalpinang, Budi Utama saat pelaksanaan apel pagi di Halaman Depan Kantor Wali Kota Pangkalpinang, Kamis (9/1/2025).

Adapaun inovasi yang mendapat predikat sangat inovatif berdasarkan nominasi Innovative Government Award (IGA) yaitu Sistem Informasi Monitoring Jaringan Intra Pemeirintah (Si-MONJIP) dan Sistem Informasi Pemantauan Keuangan Dinas (SIP KADIN). Sementara berdasarkan nominasi Tinta Indah PGK yakni inovasi Kerjasama Media Online, Cetak, dan Elektronik (KSM OCE).

Selain itu, Diskominfo juga meraih peringkat pertama atas partisipasi dalam mendukung dan mensukseskan program merdeka stunting untuk percepatan dan penanganan stunting di Kota Pangkalpinang tahun 2024.

Kepala Dinas Kominfo Kota Pangkalpinang melalui Sekretaris Dinas, Suranto, menyampaikan apresiasi dan rasa bangganya atas pencapaian yang diperoleh instansi yang dipimpinnya. Capaian ini merupakan hasil kolaborasi dan kerja keras tim Diskominfo.

Suranto menyebut dengan pencapaian ini tentunya dapat menjadi motivasi seluruh pegawai untuk terus berkarya meningkatkan kreativitas dan aktif berkreasi serta berinovasi.

“Jadi tidak hanya sekadar mendapatkan penghargaan saja, tetapi harus lebih dikembangkan lagi kreativitasnya sehingga dapat menciptakan inovasi-inovasi yang lebih baik dan bermanfaat kedepannya,” ungkapnya.

Suranto beharap dengan penghargaan ini dapat memberikan semangat baru bagi seluruh pegawai untuk terus memberikan pelayanan publik secara maksimal.

Tak hanya itu, ia juga mengaku optimis bahwa dengan kerja keras dan semangat tim, Diskominfo Kota Pangkalpinang akan semakin maju dan memberikan terobosan- terobosan terbaru ke depan. agus priadi

Thumbnail

5 Langkah Ampuh Meningkatkan Produktivitas Kerja dengan Teknologi Terbaru di Tahun 2025

https://harapanrakyatonline.com/feed INDONESIANNEWS.id – Di dunia yang terus berkembang, teknologi menjadi kunci utama dalam meningkatkan produktivitas kerja. […] Artikel 5 Langkah Ampuh...

Indonesian News
Thumbnail

192 Anak di Nagekeo Terima Bantuan Dana Pendidikan dari PLAN Internasional

https://harapanrakyatonline.com/feed NAGEKEO, IN – Yayasan PLAN Internasional Indonesia kembali menunjukkan komitmennya dalam mendukung pendidikan anak-anak Indonesia […] Artikel 192 Anak di...

Indonesian News
Thumbnail

Pj Gubernur NTT Andriko Noto Susanto Kunjungi Kabupaten Nagekeo

https://harapanrakyatonline.com/feed NAGEKEO, IN – Penjabat (Pj) Gubernur Nusa Tenggara Timur (NTT), dr. Andriko Noto Susanto, SP, […] Artikel Pj Gubernur NTT...

Indonesian News
Thumbnail

Ada Pergub Baru yang Perketat Aturan ASN Kawin Lagi, atau Cerai

JAKARTA–Pemerintah Provinsi DKI Jakarta menerbitkan Peraturan Gubernur Nomor 2 Tahun 2025 tentang Tata Cara Pemberian Izin Perkawinan dan Perceraian yang...

OK Jakarta
Thumbnail

El Centro Spa di Duga Kuat Tempat Prostitusi

JAKARTA – El Centro Spa Sebuah tempat, yang diduga menjadi tempat berkumpulnya para lelaki hidung belang, yang terletak di Jl....

OK Jakarta
Thumbnail

Pj Gubri Bangga dan Dukung Penuh Perayaan HPN 2025 di Riau

PEKANBARU – Hari Pers Nasional (HPN) Tahun 2025 akan dirayakan di Provinsi Riau pada 6 hingga 9 Februari 2025 mendatang....

OK Jakarta
Thumbnail

Dukung Ciptakan SDM Unggul, PWI Pusat dan Universitas Sahid Jakarta Jalin Kerja Sama

JAKARTA, MF – Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Pusat dan Universitas Sahid Jakarta resmi menandatangani Nota Kesepahaman (MoU) untuk menjalin kerja...

Media Focus
Thumbnail

Kapolda Kalsel Irjen Pol Rosyanto Siap Kawal Hari Pers Nasional 2025 di Kalsel

BANJARMASIN, MF – Hari Pers Nasional (HPN) 2025 yang akan digelar pada 10 – 13 Februari di Banjarmasin dan Banjarbaru...

Media Focus
Thumbnail

Jalan Berlubang di Kawasan MM2100, Pemda Bekasi Diduga Abaikan Keluhan Warga

KABUPATEN BEKASI, MF – Jalan rusak parah di kawasan industri MM2100, tepatnya di sepanjang Jalan Sumbawa, Cikarang Selatan, Kabupaten Bekasi,...

Media Focus

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.