Dana Bedah Rumah di Bojong Diduga Digelapkan

oleh -20 Dilihat
oleh
Bukti pembayaran pajak warga dan bukti material Sucipto.
TANGERANG, HR – Setelah menemui Sucipto, Sumintra, Rumsiah di lapangan Bojong RT 016/07 Desa Bojong, Kecamatan Cikupa, Tangerang, Kamis (9/4/2015) wartawan HR menemui kejanggalan di lapangan. Ditemukan beberapa warga Kampung Bojong mendapatkan hak untuk bedah rumah pada tanggal (3/01/2014), namun hak tersebut tidak mencukupi untuk membedah rumah warga dikarenakan petugas BKM yang pada saat itu dikoordinir oleh Zaylani ( 40th) diduga telah menggunakan dana bedah rumah tahun 2014.
Menurut keterangan Sucipto (55th) tidak tahu menahu akan diberikan dana untuk bedah rumah. Ketika diinformasi keluarga Zaylani petugas BKM telah mengirim bahan material yang tidak berguna dan tidak bermanfaat dari material Sumber Jaya Kramik yang beralamat di Jalan Pemda Tigaraksa Tangerang.
HR mengecheck di lapangan yang diterima Sucipto, Sumintra dan Rumsiah tidak lengkap.Rincian yang diterima warga uang sebesar 1 juta yang katanya untuk biaya pembayaran tukang, 13 lembar GRC 840 ribu, 3 sak semen ukuran 50 kg 195 ribu, 1 ikat kaso 4 x 6 seharga 200 ribu, 2 kaleng cat ukuran 5 kg 150 ribu, 1 set kusen bekas seharga 2,9 ribu, 2 gibik pasir seharga 500 ribu, total matrial 4,785 ribu. Total semua 4,785 + 1 juta = 5,785 ribu sedang dana yang cair ditransfer dan bedah rumah sekitar 15 juta/KK dan ada 49 KK yang dibedah di Lapangan Bojong Cikupa.
Menurut Sekretaris Desa Bojong bahwa hal ini sudah diurus oleh LSM dan Kejaksaan Tangerang dari tanggal (3/01/2014) sampai saat ini Kejaksaan belum dapat menyelesaikan permasalah bedah rumah di Kampung Bojong Desa Bojong Cikupa Tangerang.
Sekretaris Camat Cikupa Zaenudin ketika di temui dikantornya tidak mengetahui adanya bedah rumah di Kampung Bojong.
HR belum dapat lampu hijau dari Zaylani BKM untuk dikemanakan dana bedah rumah yang keterangan Sekretaris Desa 15 Juta/KK dari 49 titik. Sampai saat ini rumah Sucipto, Sumintra dan Rumsiah terbengkalai. Kepada Dinas terkait agar menindak lanjut bedah rumah yang dananya diduga disalah gunakan oleh oknum aparat. linda

Thumbnail

Liburan Sekolah, Saatnya Eksplorasi Alam

https://harapanrakyatonline.com/feed LIBURAN sekolah adalah waktu yang tepat bagi anak-anak untuk lebih dekat dengan alam. Salah satu […] Artikel Liburan Sekolah, Saatnya...

Indonesian News
Thumbnail

Liburan Sekolah Seru dengan Staycation di Hotel Ramah Anak

https://harapanrakyatonline.com/feed KONSEP staycation semakin digemari oleh keluarga selama liburan sekolah. Staycation adalah liburan singkat yang dilakukan […] Artikel Liburan Sekolah Seru...

Indonesian News
Thumbnail

Wisata Edukasi, Tren Liburan Sekolah yang Semakin Diminati

https://harapanrakyatonline.com/feed Wisata edukasi semakin menjadi pilihan utama bagi keluarga saat liburan sekolah. Tujuan utamanya adalah menggabungkan […] Artikel Wisata Edukasi, Tren...

Indonesian News
Thumbnail

Menuju PDIC 2025, Kejuaraan Silat Perisai Diri Jakarta Selatan Open 2024 Dibuka

JAKARTA – Pengurus Silat Perisai Diri Jakarta Selatan menggelar ‘Kejuaraan Silat Perisai Diri Jakarta Selatan Open 2024’ yang berlangsung tanggal...

OK Jakarta
Thumbnail

Ketua Umum Forum Pemred SMSI Kutuk Keras Pembakaran Kantor Redaksi Pakuan Raya

Bogor – Ketua Umum Forum Pemred Media Siber Indonesia (SMSI), Dar Edi Yoga, mengungkapkan keprihatinan mendalam sekaligus mengutuk keras tindakan pembakaran...

OK Jakarta
Thumbnail

Holi Susanto, Camat Tambora Lantik 96 Lembaga Masyarakat Kelurahan Masa Bakti 2024-2029

JAKARTA – Pelantikan 96 0rang Lembaga Masyarakat Kelurahan, ( LMK) dari 11 Kelurahan Se- Kecamatan Tambora, dilaksanakan di lantai 5...

OK Jakarta
Thumbnail

Perebutan Kursi Sekda Kabupaten Tangerang

TANGERANG, MF – Sejumlah kalangan mendesak Tim Seleksi (Timsel) agar mencoret nama Soma Atmaja dari bursa calon Sekretaris Daerah (Sekda)...

Media Focus
Thumbnail

Oknum APH Pasar Kemis Kabupaten Tangerang Diduga Back Up Peredaran Rokok Ilegal

TANGERANG, MF – Dengan adanya beberapa informasi yang berhasil di himpun awak media, keberadaan toko agen sembako yang beralamatkan di...

Media Focus
Thumbnail

Kasudinkes Jakbar Erizon Safari Imbau Warga Antisipasi DBD di Musim Hujan

Kasudinkes Jakarta Barat, Erizon Safari, mengimbau masyarakat untuk mencegah DBD di musim hujan dengan PSN mandiri dan pola hidup sehat....

Media Focus

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.