Baru Sampai, Gas Melon Sudah Diserbu Abaikan Jaga Jarak

oleh -31 Dilihat
Baru Sampai, Gas Melon Sudah Diserbu Abaikan Jaga Jarak.

PAGARALAM, HR Lagi-lagi masalah klasik muncul dan terulang lagi keluhan masyarakat yang tersebar di lima kecamatan Kota Pagaralam terkait susah payahnya  mendapatkan gas melon langka di pasaran, sehingga masyarakat berdesakan meyerbu pangkalan gas melon untuk mendapatkan gas tersebut untuk kebutuhan masak sehari-hari.

Wagiyem (52) salah satu ibu rumah tangga terkategori miskin yang kini mencari alternatif terpaksa kembali memasak menggunakan kayu bakar sejak terjadi kelangkaan gas subsidi 3 kilogram beberapa pekan ini.

Kepada wartawan Wagiyem mengatakan, dirinya terpaksa menggunakan kayu bakar yang ia ambil dari agar dapat terus memasak untuk kebutuhan kelangsungan kehidupan sehari-hari.

“Sudah keliling warung ke warung tapi cari gas melon tapi kosong jadi terpaksa masak pakai kayu bakar,” kata Wagiyem.

Pantuan wartawan di lapangan, kelangkaan gas subsidi gas 3 kilogram di kota Pagaralam sudah terjadi sejak 2 minggu terakhir dimana gas melon yang biasanya tersedia di warung-warung kini menghilang dan tidak bisa didapatkan lagi alias menghilang dari peredaran. Hal itu terlihat dari antrian warga di beberapa pangkalan dan agen untuk mendapatkan gas melon tersebut.

Seperti yang terjadi pagi ini, Kamis, tampak antrian para pelanggan  gas 3 kilogram terjadi di salah satu  pangkalan gas di Talang Kelapa Kelurahan Tumbak, ulas pulahan orang berebut untuk mendapatkan gas 3 kilo yang baru saja sampai. Mereka sudah menunggu dari tadi malam dan baru pagi ini gas yang ditunggu sampai.

Terpisah, Kepala Dinas Perdagangan dan Perindustrian kota Pagaralam, Dawam kepada wartawan, mengatakan, pihaknya dalam waktu dekat melakukan operasi pasar untuk mengatasi persoalan ini sekaligus melakukan penyelidikan akar persoalan kelangkaan ini bersama pihak penegak hukum.

Karena hal ini selalu saja terjadi berulang-ulang. “Besok kami akan melakukan operasi pasar dan bersama pihak Polres Kota Pagaralam akan melakukan penyelidikan penyebab kelangkaan gas ini dimana berdasarkan koordinasi kami dengan 4 agen, bahwa mereka tidak ada persoalan mengenai suplai gas, namun nyatanya kelangkaan tetap terjadi,” katanya kepada wartawan. jauhari gunawan

Thumbnail

Kasudinkes Jakbar Erizon Safari Imbau Warga Antisipasi DBD di Musim Hujan

https://harapanrakyatonline.com/feed Kasudinkes Jakarta Barat, Erizon Safari, mengimbau masyarakat untuk mencegah DBD di musim hujan dengan PSN mandiri dan pola hidup...

Indonesian News
Thumbnail

Episode 6 “The Heart Killers” Dirilis, Alur Cerita Makin Dramatis

https://harapanrakyatonline.com/feed Episode 6 The Heart Killers dirilis dengan alur cerita dramatis dan akting memukau. Temukan kejutan baru dan teori menarik...

Indonesian News
Thumbnail

Squid Game 2 Resmi Tayang, Menjadi Topik Perbincangan Utama di Akhir Tahun 2024

https://harapanrakyatonline.com/feed Squid Game 2 resmi tayang dengan cerita yang lebih menegangkan dan penuh kejutan. Serial ini langsung menjadi topik trending,...

Indonesian News
Thumbnail

Warga Keluhkan Peran Serta Pejabat Wilayah Soal Semrawutnya PKL di Jembatan Lima

JAKARTA, OKJAKARTA.COM – Terkait adanya pedagang kaki lima (PKL) pedagang sayur di kawasan Jembatan Lima, Tambora, Jakarta Barat tepatnya di...

OK Jakarta
Thumbnail

KH. Ma’ruf Amin Peringati Hari Ibu Bersama Muslimat NU Kabupaten Semarang

    KH. Ma’ruf Amin Peringati Hari Ibu Bersama Muslimat NU Kabupaten Semarang   SEMARANG – Prof. Dr. KH. Ma’ruf...

OK Jakarta
Thumbnail

Forum Pemred SMSI Tegaskan Komitmen Tingkatkan Kualitas Jurnalis

JAKARTA – Ketua Umum Forum Pemred Media Siber Indonesia (SMSI), Dar Edi Yoga, didampingi Sekretaris Jenderal Penerus Bonar Karo-Karo, menyatakan...

OK Jakarta
Thumbnail

Kasudinkes Jakbar Erizon Safari Imbau Warga Antisipasi DBD di Musim Hujan

Kasudinkes Jakarta Barat, Erizon Safari, mengimbau masyarakat untuk mencegah DBD di musim hujan dengan PSN mandiri dan pola hidup sehat....

Media Focus
Thumbnail

Siap Layani Pemudik Nataru, PLN Pastikan SPKLU Andal di Jalur Mudik dan Destinasi Wisata

JAKARTA, MF – Menyambut libur Natal 2024 dan Tahun Baru 2025 (Nataru), PLN Unit Induk Distribusi (UID) Jakarta Raya memastikan...

Media Focus
Thumbnail

Wali Kota Jakbar Diminta Evaluasi Kinerja Camat Tambora Soal Keluhan Warga yang Tak Selesai

JAKARTA, MF – Terkait adanya pedagang kaki lima (PKL) pedagang sayur di kawasan Jembatan Lima, Tambora, Jakarta Barat tepatnya di...

Media Focus

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.