Penambahan Komisioner KPU Harus Mengakomodir Calon Ber-DNA Melawi

oleh -29 Dilihat
oleh

MELAWI, HR – Menyikapi rencana fit and propert test penambahan calon anggota KPU Kab Melawi pasca keputusan Mahkamah Konstitusi, bersama ini kami sebagai pemuda dan bagian sah dari masyarakat Melawi meminta kepada KPU Provinsi maupun KPU RI untuk secara bijak memperhatikan dan dengan secara serius untuk memberikan kesempatan kepada putra daerah Kabupaten Melawi, agar bisa diberi kesempatan untuk dipilih menjadi Komisioner KPU Melawi periode 2018-2022.

Bagi kami keterlibatan putra daerah juga sangat penting bagi terselenggaranya pemilu yang berkualitas dan demokratis, mengingat putra daerah sangat memahami kultur, sosiologis dan geografis masyarakat di wilayah Kabupaten Melawi khususnya.

Demikian diungkapkan Kusmas Hadi Saputra yang kini sedang menjabat sebagai Ketua Umum DPC HIPMI Kabupaten Melawi.

Dan jika bicara sumber daya manusia pun, putra daerah tidak diragukan pula lanjutnya dengan nada serius saat memberikan komentar kepada wartawan, Kamis (27/09/2019).

Untuk diketahui, bahwa tiga Komisioner KPU Melawi sekarang sangat minim DNA Melawi, sehingga pemahaman teritorial komisioner terhadap administratif dan kondisi rill wilayah di pedalaman di Kabupaten Melawi layak dipertanyakan. Bahkan dihawatirkan saat memberikan tuturan di forum, dikhawatirkan tidak nyambung dengan pertanyaan yang berkaitan pada keadaan rill daerah pedalaman.

Untuk itu demi keselarasan kebijakan penyelenggara Pemilu di daerah dan peningkatan kualitas demokrasi Pemilu serentak 2019, menurut hemat kami figur-figur yang memahami kondisi rill daerah yang bersangkutan harus diutamakan.

“Daripada yang sekarang, tidak layak dan harus disingkirkan dalam penetapan penambahan Komisioner KPU Kab Melawi pasca putusan Mahkamah Konstitusi! Yang akan datang demi baiknya dalam menangani penyelenggaraan kedepan” tegas Kusmas. abd

Thumbnail

Pelantikan Anggota LMK Se-Kecamatan Tambora, Camat Tekankan Peran Aktif dan Antisipasi PSN

https://harapanrakyatonline.com/feed JAKARTA, IN – Camat Tambora, Holi Susanto, melantik anggota Lembaga Musyawarah Kelurahan (LMK) se-Kecamatan Tambora […] Artikel Pelantikan Anggota LMK...

Indonesian News
Thumbnail

5 Tren Teknologi yang Mengubah Wajah Industri di Indonesia di 2024

https://harapanrakyatonline.com/feed Di era digital yang terus berkembang, teknologi memainkan peran penting dalam mengubah cara kita hidup […] Artikel 5 Tren Teknologi...

Indonesian News
Thumbnail

TREASURE Memukau di SBS Gayo Daejeon 2024, Jadi Sorotan Penggemar K-Pop

https://harapanrakyatonline.com/feed Grup K-pop TREASURE kembali membuktikan popularitas mereka dengan penampilan spektakuler di acara musik tahunan SBS […] Artikel TREASURE Memukau di...

Indonesian News
Thumbnail

Ari Kurnia, Lurah Duri Utara Hadir dalam Pelantikan LMK Masa Bakti 2024-2029

JAKARTA – Ari Kurnia Lurah Duri Utara hadir dalam Pelantikan Lembaga Musyawarah Kelurahan ( LMK) masa bakti 2024-2029 digelar Kecamatan...

OK Jakarta
Thumbnail

Warga Keluhkan Peran Serta Pejabat Wilayah Soal Semrawutnya PKL di Jembatan Lima

JAKARTA, OKJAKARTA.COM – Terkait adanya pedagang kaki lima (PKL) pedagang sayur di kawasan Jembatan Lima, Tambora, Jakarta Barat tepatnya di...

OK Jakarta
Thumbnail

KH. Ma’ruf Amin Peringati Hari Ibu Bersama Muslimat NU Kabupaten Semarang

    KH. Ma’ruf Amin Peringati Hari Ibu Bersama Muslimat NU Kabupaten Semarang   SEMARANG – Prof. Dr. KH. Ma’ruf...

OK Jakarta
Thumbnail

Kasudinkes Jakbar Erizon Safari Imbau Warga Antisipasi DBD di Musim Hujan

Kasudinkes Jakarta Barat, Erizon Safari, mengimbau masyarakat untuk mencegah DBD di musim hujan dengan PSN mandiri dan pola hidup sehat....

Media Focus
Thumbnail

Siap Layani Pemudik Nataru, PLN Pastikan SPKLU Andal di Jalur Mudik dan Destinasi Wisata

JAKARTA, MF – Menyambut libur Natal 2024 dan Tahun Baru 2025 (Nataru), PLN Unit Induk Distribusi (UID) Jakarta Raya memastikan...

Media Focus
Thumbnail

Wali Kota Jakbar Diminta Evaluasi Kinerja Camat Tambora Soal Keluhan Warga yang Tak Selesai

JAKARTA, MF – Terkait adanya pedagang kaki lima (PKL) pedagang sayur di kawasan Jembatan Lima, Tambora, Jakarta Barat tepatnya di...

Media Focus

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.