SMP Negeri 176 Jakarta Barat Selebrasi P5 Berkebhinekaan Global

oleh -178 Dilihat
oleh

JAKARTA, HR – Kegiatan sekolah pada hari Selasa (28/05/2024) menyelenggarakan acara selebrasi Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5). Kegiatan diadakan di halaman sekolah SMP Negeri 176 Jakarta Barat.

Saat ditemui HR, Hj.Nurhayati M.Pd selaku Kepala SMP Negeri 176 menyampaikan guru mengenakan pakaian adat sebagai motivator, teladan bagi siswa dan artinya kami turut berempati. Diperkenalkan tiga macam yang dilombakan yaitu maket rumah, tarian dan paduan suara lagu daerah. “Tujuan jadi terukur kegiatan P5 tidak hanya kegiatan biasa tapi ada penilaian, maka perlu ada alat ukurnya supaya valid perlu ada batasan–batasan,” ujarnya.

Tidah hanya seperti bermain, ada hal–hal penting, karakter- karakter P5 bisa diterapkan seperti bertaqwa, gotong royong, kreatif, inovatif, imbuhnya.

Ketua Pelaksana P5 Nurlaelah menyampaikan kegiatan ini adalah merupakan kegiatan dari kurikulum Merdeka yang dimana di SMP Negeri 176 diadakan di kelas VII. Sebelum mereka kenal budaya luar maka kenalilah budaya sendiri atau budaya lokal budaya nusantara. Jangan sampai mereka tidak tahu. Harus kenal dulu pakaian adat, rumah adat, prosesi kelahiran, kematian, perkawinan, makanan, tarian sangat beragam. Kami berusaha memperkenalkan semua ragam budaya nusantara sebelum mereka mencintai budaya luar. Orientasi lokal nanti akan menuju global. Setidaknya mereka mengetahui, mencintai nanti akan tumbuh semangat nasionalismenya.

Salah satu siswa kelas VII mengatakan sangat senang dengan adanya kegiatan P5 ini karena menumbuhkan kreativitas meningkatkan bakat seperti menari, menyanyi dan lain–lain.jm

Thumbnail

Ahli Waris Usman bin Misin Harap Pengadilan Tinggi DKJ Beri Putusan Adil dalam Sengketa Tanah

JAKARTA, Indonesian News – Pengadilan Tinggi (PT) Daerah Khusus Jakarta (DKJ) saat ini tengah menangani […] The post Ahli Waris Usman...

Indonesian News
Thumbnail

Ajax Tumbangkan Feyenoord 3-2 dalam Pertandingan Menegangkan

JAKARTA, Indonesian News – Pertandingan derby yang selalu ditunggu-tunggu antara Ajax dan Feyenoord kembali menyuguhkan […] The post Ajax Tumbangkan Feyenoord...

Indonesian News
Thumbnail

Go Ahead Eagles Tumbangkan FC Twente 2-1

JAKARTA, Indonesian News – Pertandingan sengit di De Adelaar Stadion pada hari Minggu lalu mempertemukan […] The post Go Ahead Eagles...

Indonesian News
Thumbnail

Direktur Utama Jakpro, Iwan Takwin Apresiasi Kunjungan PWI Jaya

  JAKARTA — Pimpinan Jakarta Propertindo (Jakpro) mengapresiasi kunjungan Persatuan Wartawan Indonesia Daerah Khusus Jakarta (PWI Jaya), Selasa (4/2/2025). Disepakati...

OK Jakarta
Thumbnail

Pengadilan Negeri Jakarta Timur Alami Krisis Air Bersih Akibat Kebocoran Pipa PAM

Pengadilan Negeri Jakarta Timur Alami Krisis Air Bersih Akibat Kebocoran Pipa PAM Artikel Pengadilan Negeri Jakarta Timur Alami Krisis Air...

OK Jakarta
Thumbnail

Polri ungkap 4 kasus Penyelundupan Barang llegal

  JAKARTA – Direktorat Tindak Pidana Khusus (Dittipideksus) Bareskrim Polri mengungkap empat kasus penyelundupan barang ilegal dalam kurun waktu November...

OK Jakarta

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.