BOGOR, HR – Kegiatan ‘jumat bersih’ yang dilaksanakan setiap minggu di tingkat kecamatan Ciomas pada tanggal 5 Oktober 2018 di Desa Ciomas Rahayu di komplek Perumahan Villa Ciomas Indah terlaksana dengan baik.
Mereka datang ke perumahan Villa untuk membersihkan secara gotong royong membabat rumput dan memotong ranting pohon yang memanjang ke jalan. Lokasi Jumat Bersih dilaksanakan dari pintu masuk utama Perumahan Villa Indah Ciomas sampai bundaran. kevin manurung