KPU Laksanakan Rapat Pleno, Tetapkan Hasil Pilkada 2024

oleh -140 Dilihat
oleh

SINTANG, HR – Berdadarkan ketentuan Pasal 55 ayat(1) PKPU Nomor 18 tahun 2024 tentang rekapitulasi hasil Penghitungan Perolehan Suara dan Penetapan Hasil Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur, Bupati dan Wakil Bupati, serta Walikota dan Wakil Walikota. Rapat Pleno rekapitilasi terbuka dilaksanakan di Hotel My Home. Dikawal ratusan personil gabungan terdiri dari personil TNI/Polri, Brimob, SatPol PP dan Dinas Perhubungan Sintang Kalimantan Barat, Rabu  (04\12\2024). Pengecekan terhadap tamu undangan dilakukan oleh Polres.

“Dari Kepolisian kami juga melakukan upaya preventif untuk memastikan keamanan di ruangan rapat, seluruhnya kita periksa identitas dan barang-barang bawaan tidak ada yang luput” Kata Kapolres

“Yang pertama mengapresiasi Pemilu Kepala Daerah bisa selesai dengan aman, kemudian perangkat pemilu seperti KPU, Bawaslu bersama Pemerintah Daerah, TNI/ Polri sudah bersinergi dengan baik mensukseskan pemilu. Terima kasih kepada masyarakat Kabupaten Sintang yang telah memilih yang terbaik dari yang baik. Yang belum terpilih tidak berkecil hati yang menang tidak jumawa” tutur Kusnidar selaku Kepala Badan Kesbangpol Kabupaten Sintang.

Keputusan Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Sintang No. 2937 tahun 2024 tentang penetapan hasil pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Sintang 2024 tanggal 4 Desember 2024. Pasangan Calon Nomor Urut 1 atas nama Didit Surahmayadi, SE.,M.A.P dan Melkianus, S. Sos dengan perolehan suara sah sebanyak 79.268. Pasangan Calon Nomor Urut 2 atas nama Heri Jambi, SH., M.Si dan Supranto, S.T.,M.A.P dengan perolehan suara sah sebanyak 68.320. Pasangan Calon Nomor Urut 3 atas nama Gregorius Herkulanus Bala dan Florensius Ronny dengan perolehan suara sah sebanyak 102.046. Jumlah suara total 249.634, suara tidak syah 7.133 Grant total 256.767 suara.

“Pelaksanaan Pemungutan suara untuk pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur KalBar serta Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Sintang telah dilaksanakan tanggal 27 November 2024 lalu. Penghitungan suara di tingkat TPS sudah dilaksanakan oleh KPPS di 1.038 TPS. Tidak ada satupun keberatan Saksi Pasangan Calon Bupati Wakil Bupati dan Bawaslu Kabupaten Sintang” ungkap Ketua KPU Edy Susanto, S. E.,M.IP.

“Saya mengucapkan terima kasih atas kerja sama yang baik dari semua pihak. Terutama kepada Pasangan Calon beserta Tim masing-masing yang telah secara sportif berkontestasi sehingga pelaksanaan Pilkada di Sintang berlangsung aman dan damai. Mari kita tetap jaga situasi ini secara berkelanjutan dengan penuh semangat  persaudaraan” tambahnya Ketua KPU Edy Susanto, S. E.,M.IP. mars

Thumbnail

Ahli Waris Usman bin Misin Harap Pengadilan Tinggi DKJ Beri Putusan Adil dalam Sengketa Tanah

JAKARTA, Indonesian News – Pengadilan Tinggi (PT) Daerah Khusus Jakarta (DKJ) saat ini tengah menangani […] The post Ahli Waris Usman...

Indonesian News
Thumbnail

Ajax Tumbangkan Feyenoord 3-2 dalam Pertandingan Menegangkan

JAKARTA, Indonesian News – Pertandingan derby yang selalu ditunggu-tunggu antara Ajax dan Feyenoord kembali menyuguhkan […] The post Ajax Tumbangkan Feyenoord...

Indonesian News
Thumbnail

Go Ahead Eagles Tumbangkan FC Twente 2-1

JAKARTA, Indonesian News – Pertandingan sengit di De Adelaar Stadion pada hari Minggu lalu mempertemukan […] The post Go Ahead Eagles...

Indonesian News
Thumbnail

Mayjen TNI (Purn) Saurip Kadi: Pers Harus Independen dan Berani Suarakan Kebenaran

  JAKARTA – Anggota Dewan Penasehat Forum Pemred Media Siber Indonesia (SMSI), Mayjen TNI (Purn) Saurip Kadi, yang juga Tenaga...

OK Jakarta
Thumbnail

Dukung HPN 2025 Pokja PWI dan Kejari Jaktim Perkuat Kolaborasi

Dukung HPN 2025 Pokja PWI dan Kejari Jaktim Perkuat Kolaborasi Artikel Dukung HPN 2025 Pokja PWI dan Kejari Jaktim Perkuat...

OK Jakarta
Thumbnail

Barikade Gus Dur Desak Menteri Bahlil Segera Dicopot, Menyusahkan Masyarakat 

    JAKARTA – Buruh yang tergabung dalam Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI) mekakukan unjuk rasa di Kantor Kementerian Energi...

OK Jakarta

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.